Health Information

Health Education

:::

Tabel pilihan makanan berpotasium tinggi 高鉀食物選擇表(印尼文)

Qrcode
列印
A-
A+

Tabel pilihan makanan berpotasium tinggi 高鉀食物選擇表(印尼文)

2024/1/15
100 gram
Makanan kelompok pertama
100-200mg
Makanan kelompok kedua
200-300mg
Makanan kelompok ketiga
> 400mg
Produk susu
Susu full fat atau susu skim
 
Susu full fat atau susu skim
Telur
Telur
 
 
Kacang
 
 
Kacang merah,kacang hijau, kacang kedelai, kacang edamame, kacang lima
Daging
 
Daging sapi, babi, hati babi, hati sapi, abon, hotdog ala Oriental
 
Ikan
 
Scallop, bawal putih, lobster, tuna, ikan hiu, ikan belut
 
Biji serelia utuh
Mie, so-un, berascoklat, beras putih, pulut, milet, yam, gandum, barley, mata gandum
 
Teratai, kentang, ubi, labu kuning, Chinese water chestnut
 
Sayur
Lobak putih, rebung, buncis, sawi sendok, winter melon, bawang bombai, paprika, daun bawang, labu oyong, okra, jahe, daun prei, bengkoang
Rebung kering, sayur bayam, jamur kuping, daun kemangi, daun ketumbar, sawi
Kucai, wortel, lobak cina, sayur longxucai, rebung (winter bamboo shoot), sayur bayam, rumput laut, jamur, tomat
Buah
Jujube/kurma, anggur, nenas, semangka, jambu air, kesemek, lemon, jeruk bali, pepaya, peach, plum merah
Loquat, jeruk tankan, Sunkist, lengkeng, raisin (anggur kering), zaitun kering, delima, buah srikaya, leci, jeruk bali Wendan
Jambu biji, belimbing, melon, dan melon berkulit hijau
 
Minyak
 
 
 
Lainnya
Saus tomat ( 11 )
Cuka putih( 16 )
Cuka ( 25 )
Sambal ( 25 )
Bean paste( 38 )
Gula hitam ( 80 )
Kecap ( 153 ) 
Daun teh( 185 )
Teh merah ( 270 ) 
Teh hijau ( 550 )
Cuka sehat( 970 )
Ragi  ( 1,000 )
Reference
製作單位:臨床營養科 編碼:HE-8C047-I
若有任何疑問,請不吝與我們聯絡
電話:(04) 22052121 分機 13253
}
至頂